Istri Dibacok Suami Pakai Golok, Duh Luka Di Wajahnya
Senin, 13 Februari 2017 – 18:50 WIB
Polisi sudah menyita golok yang digunakan pelaku membacok istrinya.
“Tersangka dijerat pasal pasal 44 ayat (2) Undang-Undang RI Nomor 23 tahun 2004 tentang Penghapusan Kekerasan Dalam Rumah Tangga,” tegas Jajang. (sai)