Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Jadi Pembicara di Rapimwil PPP, Ganjar Diteriaki 'Presiden Rambut Putih'

Minggu, 27 November 2022 – 19:50 WIB
Jadi Pembicara di Rapimwil PPP, Ganjar Diteriaki 'Presiden Rambut Putih' - JPNN.COM
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo diteriaki saat menghadiri Rapat Pimpinan Wilayah (Rapimwil) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Jawa Tengah di Hotel Arkenso, Kota Semarang. Foto dok tim Ganjar

"Ganjar Pranowo, Presiden! Ganjar Pranowo, Presiden!" seru peserta rapimwil.

"Ganjar Presiden rambut putih!" timpal yang lainnya.

Seperti diketahui, Presiden Joko Widodo (Jokowi) kembali memberikan sinyal dukungan kepada Ganjar Pranowo. Sinyal dukungan ditunjukkan Jokowi saat menghadiri kegiatan relawan Nusantara Bersatu di Stadion Gelora Bung Karno (GBK) pada Minggu (27/11) kemarin.

Di hadapan ribuan relawannya, Jokowi menyampaikan bahwa pemimpin yang memikirkan rakyat memiliki keriput di wajahnya dan berambut putih. Sosok itu disebut-sebut ialah Ganjar Pranowo.(chi/jpnn)

Video Terpopuler Hari ini:

Antusias peserta Rapimwil PPP dalam menyambut dan mendukung Ganjar pun tidak berhenti kala Ganjar memaparkan materinya.

Redaktur & Reporter : Yessy Artada

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News