Jaksa Dituding Tak Bawa Surat Penahanan Susno
Kamis, 02 Mei 2013 – 16:19 WIB
JAKARTA--Kuasa hukum Susno Duadji, Frederich Yunadi menyatakan bahwa kejaksaan tidak membawa surat perintah penangkapan maupun surat penahanan saat akan melakukan eksekusi pada kliennya di Bandung, Kamis (24/4) pekan lalu. Oleh karena itulah, pihaknya tidak mengizinkan jaksa membawa Susno. "Kami mau prosedurnya jelas. Saya minta surat perintahnya, jaksanya bilang enggak perlu surat, datang atas nama negara. Mana bisa seperti itu, namanya prosedur harus jelas. Jadi ini kami bukan lakukan perlawanan," ujar Frederich di Jakarta, Kamis (2/5).
Frederich menyatakan saat akan dieksekusi, Susno sedang bersiap-siap pergi main golf. Ia mengaku kliennya sangat kaget ketika tiba-tiba datang sekitar 90 orang yang mengaku dari kejaksaan. Merasa prosedur tidak jelas, pihaknya bersama Susno akhirnya menolak dieksekusi saat itu.
"Datang masuk hingga ke pekarangan rumah orang, tapi tidak membawa surat apapun, sampai bilang mau dobrak pintunya segala. Kok begitu prosedurnya," kata Frederich.
JAKARTA--Kuasa hukum Susno Duadji, Frederich Yunadi menyatakan bahwa kejaksaan tidak membawa surat perintah penangkapan maupun surat penahanan saat
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Hukum
Info Terkini OTT KPK yang Menyeret Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah
Minggu, 24 November 2024 – 19:20 WIB - Lingkungan
Pertamina Eco RunFest 2024: Carbon Neutral Event untuk Kampanye Sustainable Living
Minggu, 24 November 2024 – 19:20 WIB - Humaniora
Program UPLAND, SLB Tamima Mumtaz Wujudkan Kemandirian Ekonomi & Peningkatan Gizi
Minggu, 24 November 2024 – 18:17 WIB - Humaniora
Dukung Ketahanan Pangan, IsDB & IFAD Kembangan Pertanian Dataran Tinggi
Minggu, 24 November 2024 – 16:34 WIB
BERITA TERPOPULER
- Pilkada
Bawaslu Sleman Tangani Praktik Politik Uang Oleh Tim Paslon Nomor Urut 01
Minggu, 24 November 2024 – 16:22 WIB - Bulutangkis
Live Streaming Final China Masters 2024 Jojo Vs Antonsen, Sekarang!
Minggu, 24 November 2024 – 16:17 WIB - Bulutangkis
Final China Masters 2024 Dibuka dengan Dramatis, 93 Menit
Minggu, 24 November 2024 – 14:32 WIB - Jabar Terkini
BPBD: 2.014 Rumah Terendam, 12.250 Kepala Keluarga Terdampak Banjir di Kabupaten Bandung
Minggu, 24 November 2024 – 14:30 WIB - Politik
Hasto Mendengar Informasi Bakal Dijadikan Tersangka di Kasus Absurd
Minggu, 24 November 2024 – 13:37 WIB