Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Jangan Golput

Selasa, 08 April 2014 – 10:08 WIB
Jangan Golput - JPNN.COM

Ingatlah bahwa suara anda juga merupakan bagian dari tugas kewarganegaraan.

Pilihan yang Anda buat akan memiliki implikasi kuat terhadapsiapa yang akan menjalankan pemerintahan lima tahun mendatang.

Ini berarti bahwa siapapun ikutmenetapkan jalan bangsa ini dalam mengambil dan memetakan sejarah Indonesia. Keputusan Anda akan memiliki dampak entah itu dampak yang baik dan buruk untuk generasi mendatang.

Di tahun 2009, sekitar 29% dari pemilih,memutuskan untuk mengorbankan hak dan tanggung jawab mereka dengan golput.

Kita tidak pernah tahu bagaimana hasilnya, mungkin saja Indonesia lima tahun kemarin akan berbeda jika mereka tidak diam di rumah pada hari pemilihan kala itu.

Terlepas dari semua itu, pepatah lama tetap berlaku: politisi buruk dipilih oleh orang-orang baik yang tidak memilih.

Indonesia tentu patut mendapatkan politisi yang baik dan profesional. Pilihan ada di tangan Anda.[***]

PEMILIHAN legislatif di Indonesia akan segera berlangsung pada 9 April ini. Tapi suasananya terasa sangat hambar dan masyarakat seakan kurang antusias.

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
  • Karim Raslan

    Saatnya Indonesia Berubah

    Selasa, 12 Agustus 2014 – 10:46 WIB
    Saatnya Indonesia Berubah - JPNN.com
  • Karim Raslan

    Propaganda dalam Hasil Survei

    Jumat, 27 Juni 2014 – 00:16 WIB
    Propaganda dalam Hasil Survei - JPNN.com
  • Karim Raslan

    Pelajaran Berharga Modi untuk Indonesia

    Kamis, 12 Juni 2014 – 00:37 WIB
    Pelajaran Berharga Modi untuk Indonesia - JPNN.com
  • Karim Raslan

    Korban Pemilu

    Rabu, 04 Juni 2014 – 02:02 WIB
    Korban Pemilu - JPNN.com
X Close