Jaya Ancol Bagikan Deviden Rp84,79 Miliar
Kamis, 20 Juni 2019 – 18:26 WIB
"Kami sudah realisasikan capex sekitar Rp500 - Rp600 miliar. Kami punya nett cash cukup besar. Untuk obligasi kami punya PUB tahun ini sebesar Rp 1 triliun," tandas Sahir.(chi/jpnn)