Jelang Hari Ibu, Danone SN Indonesia Dukung Perempuan Memenuhi Impian di Karier dan Keluarga
Jumat, 11 Desember 2020 – 20:35 WIB
Sebagai sebuah bisnis, dengan kebijakan dan fasilitas yang pro-perempuan, Danone SN Indonesia mendukung karyawan perempuan untuk memenuhi peran gandanya.
BACA JUGA: M Yani Dituntut Hukuman Mati
“Dalam menyambut Hari Ibu, kami berharap semakin banyak pihak yang dapat bekerja sama untuk memberikan dukungan yang dibutuhkan para perempuan dan para ibu di Indonesia. Selamat hari ibu untuk seluruh perempuan di Indonesia” tutup Connie.(dkk/jpnn)