Jelang Ramadan, Angelina Sondakh Berziarah ke Makam Adjie Massaid, Bawa..
Rabu, 30 Maret 2022 – 11:40 WIB
Angie, sapaannya, turut mengajak awak media mendoakan pria tersebut.
"Doakan agar almarhum Adjie Massaid diterima amal ibadahnya, diampuni semua dosanya, ditempatkan terbaik, dan dilapangkan alam kuburnya," ujar Angelina Sondakh.
Ini bukan kali pertama mantan Puteri Indonesia itu mendatangi pusara Adjie Massaid.
Saat pertama bebas dari jeruji besi, Angelina Sondakh juga berziarah ke makam Adjie Massaid. (mcr7/jpnn)