Jenna&Kaia, HijabChic & naPocut Meriahkan Panggung JFW 2023
Rabu, 02 November 2022 – 10:38 WIB
Sesuai tema yang diusung, warna pink yang melambangkan power sekaligus sisi feminin dari seorang wanita menjadi highlight dari koleksi ini yang dipilih dalam tone warna pink yang soft hingga vibrant yang terkesan chic dan classy.
Pemilihan warna pink sekaligus untuk menunjukkan jati diri dari jenama ini.(chi/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini: