Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Jika Pimpin KPK, Busyro Siap Berjihad

Sabtu, 28 Agustus 2010 – 04:04 WIB
Jika Pimpin KPK, Busyro Siap Berjihad - JPNN.COM
Busyro Muqoddas.
Hanya saja, kata Busyro mengingatkan, pemberantasan korupsi merupakan jihad kemanusiaan. Pasalnya, korupsi bukan saja kejahatan luar biasa tetapi juga pelanggaran atas Hak Asasi Manusia. "Itu crime againts humanity, lebih berat dari extraordinary crime. Treatment-nya muatan HAM juga masuk. Korupsi itu memiskinkan rakyat, itu kejahatan," tandasnya.

Ditanya apakah jika terpilih maka dirinya akan berhenti mengajar, Busyro menegaskan, dirinya tetap akan mengajar di luar jam kantor. "Saya ngajar sabtu minggu. Justru itu bisa menjembantani dengan mahasiswa. Mereka bisa memperoleh ilustrasi korupsi," jawabnya.

Lantas apa komentar Busyro terhadap Bambang Widjojanto yang akan menjadi pesaingnya dalam proses fit and proper test di DPR? Busyro menilai Bambang Widjojanto adalah sosok yang punya integritas, sederhana dan memiliki rekam jejak bagus. "Ya kita doakan," katanya.(ara/jpnn)

JAKARTA - Busyro Muqoddas mengaku siap berjihad dalam pemberantasan korupsi jika nantinya dipilih DPR sebagai salah satu pimpinan Komisi Pemberantasan

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close