Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Jong Indonesia Galang Tanda Tangan Dukung Deklarasi Sumpah Pemuda Jilid II

Minggu, 18 Oktober 2015 – 22:52 WIB
Jong Indonesia Galang Tanda Tangan Dukung Deklarasi Sumpah Pemuda Jilid II - JPNN.COM
Panitia Penyelenggara Peringatan Sumpah Pemuda ke-87 dan Deklarasi Sumpah Pemuda Jilid II mengadakan foto bersama di Bundaran Hotel Indonesia (HI) Jakarta Pusat, Minggu (18/10). Tampak spanduk dipenuhi tanda tangan warga yang memberikan dukungan terhadap rencana tersebut. FOTO: FOTO: DOK.Forum Jong Indonesia for JPNN.com

Adil, Makmur dan Sejahtera

Setiap Pemuda Indonesia hendaknya memiliki semangat Nasionalisme dan kebangsaan yang didasari oleh sikap luhur dan tekad yang kuat untuk mewujudkan cita-cita para pendiri bangsa kita yang juga merupakan tujuan kita berbangsa dan bernegara sebagaimana diamanatkan didalam UUD 1945 yang berbunyi: Mewujudkan Masyarakat Indonesia yang Adil, Makmur dan Sejahtera.

3. Kami Putera dan Puteri Indonesia Berjanji, dengan segenap Jiwa dan Raga, membangun Indonesia dengan Memuliakan Lautnya dan Berdiri Teguh didaratannya, dengan Pembangunan yang Berwawasan Cinta Lingkungan Hidup.

Mengandung makna:

Memuliakan Lautnya dan Berdiri Teguh Didaratannya

Setiap Pemuda Indonesia hendaknya memiliki semangat Nasionalisme dan kebangsaan yang didasari oleh Pemahaman yang utuh tentang karakteristik bangsa Indonesia yang terdiri dari kurang lebih 17.840 pulau dan memiliki luas wilayah yang 81 persen terdiri dari lautan dan sisanya daratan. Hal ini dipandang perlu untuk mempertegas kepada kita semua bahwa Indonesia sebagai Negara Bahari/Maritim. Sehingga orientasi Pembangunan Nasional kita harus berorientasi sebagai Negara Bahari/Maritim.

Berwawasan Cinta Lingkungan Hidup

Setiap Pemuda Indonesia hendaknya memiliki semangat Nasionalisme dan kebangsaan yang didasari oleh semangat untuk mencintai lingkungan dengan menjaga serta melestarikan lingkungan untuk menjamin keberlangsungan bumi yang kita tempati bersama.(fri/fas/jpnn)

JAKARTA – Forum Jong Indonesia menggalang tanda tangan untuk mendukung Deklarasi Sumpah Pemuda Jilid II dengan melakukan jalan santai pada

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News