Jubir KPK Ingatkan Pansus Tak Recoki Penanganan Kasus e-KTP
Kamis, 03 Agustus 2017 – 13:40 WIB
Lebih lanjut Febri menegaskan, Agus tidak terkait e-KTP saat menjabat kepala LKPP. Menurut Febri, semuanya sudah dijelaskan berkali-kali dan terbantahkan.
Saat Agus memimpin LKPP justru merekomendasikan agar proses pengadaan proyek e-KTP itu tidak dilakukan seperti saat ini. "Tapi saat itu Kemendagri tidak mengikuti saran tersebut," kata Febri.(boy/jpnn)