Jumlah Kasus Bunuh Diri di Kalangan Perempuan Muda Australia Meningkat
"Saya mengalami gangguan makan, depresi dan beberapa masalah kecemasan yang semua itu menyebabkan upaya untuk mengakhiri hidup saya," ungkapnya.
Ia menceritakan, "Sebagai seorang perempuan, saya punya banyak masalah dalam pergaulan, saya adalah kaum muda tapi saya tak merasa diterima di pergaulan kaum muda."
Sue mengatakan, ada bukti yang menunjukkan bahwa penanganan terhadao perempuan yang telah mencoba bunuh diri bisa disepelekan.
"Perilaku itu mungkin dipandang manipulatif - mencari perhatian - dan respon stigmatif semacam itu yang berdampak pada perempuan dan bagaimana mereka memilih untuk mengakhiri hidup mereka sendiri," tuturnya.(admin)