Juve Harapkan Dukungan Penuh Suporter
Selasa, 10 Maret 2009 – 14:58 WIB
Sementara itu, selain datang dengan rekor menawan, Chelsea juga sudah bisa menurunkan gelandang terbaiknya, Michael Essien, yang sempat mengalami cedera panjang. Namun sebaliknya, mereka kehilangan striker Nicolas Anelka karena cedera.
Dengan begitu, kemungkinan besar striker Didier Drogba akan ditemani Salomon Kalou di lini depan. "Apakah Anelka segera fit? Saya ragukan itu. Kita lihat saja bagaimana perkembangannya," ucap Hiddink. (ham/aww)