Kabar Penyekapan Istri Ketua KPU Cianjur Ternyata Rekayasa
Sabtu, 25 Mei 2019 – 16:05 WIB
Sementara itu, Ketua KPUD Cianjur Hilman Wahyudi sekaligus suami Yanti masih enggan berkomentar dan memberikan keterangan. Dirinya mengelak mengenai hal tersebut dan tidak banyak bicara.
“Mohon maaf saya masih tidak bisa berkomentar mengenai hal itu,” ujarnya. (kim/rb)