Kabar Terbaru dari Gubernur NTB soal MotoGP Mandalika
Senin, 07 Februari 2022 – 20:00 WIB

Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB) H Zulkieflimansyah (kiri). Foto: ANTARA/Nur Imansyah
“Mudah-mudahan akhir Februari semuanya sudah tuntas," kata Zulkieflimansyah.
Pihaknya juga memastikan kesiapan Pemprov NTB cukup baik, termasuk protokol kesehatan dan vaksinasi covid-19.
"Selalu kami tekankan bahwa kita masih di masa pandemi sehingga protokol kesehatan tetap harus diterapkan,” kata Zulkieflimansyah. (ant)