Kaisar Sambo
Oleh: Dhimam Abror DjuraidJumat, 19 Agustus 2022 – 20:10 WIB
Drama Sambo memasuki babak baru dengan ditersangkakannya Papa Charlie. Publik ingin melihat seberapa serius Polri membenahi diri.
Pertaruhan besar ada di depan mata. Dan Jokowi harus mempertanggungjawabkannya. (*)
Yuk, Simak Juga Video ini!