Kapolri: Apa yang Kami Lakukan Pasti Membuat Masyarakat Tak Nyaman
Jumat, 16 Juli 2021 – 12:01 WIB
Dengan adanya penurunan mobilitas itu, Sigit menyampaikan apresiasi dan rasa terima kasih kepada seluruh masyarakat karena telah menaati dan memahami penerapan PPKM Darurat.
Baca Juga:
"Sekali lagi saya terima kasih kepada masyarakat terkait pemahaman dan kepatuhannya terhadap peraturan PPKM Darurat," ujar mantan Kapolda Banten ini. (cuy/jpnn)