Kapolri Jenderal Listyo: Kalau Tidak Ada Hal Mendesak, Jangan Bepergian ke Luar Negeri
Sabtu, 15 Januari 2022 – 01:45 WIB
Menurut dia, hal itu merupakan dukungan akselerasi vaksinasi.
"Alhamdulillah yang sangat membahagiakan bahwa hari ini Pak Gubernur juga bersama-sama kita menyaksikan yang mengikuti vaksin. Alhamdulillah ini akan mempercepat dan mengakselerasi vaksinasi yang ada di wilayah Maluku Utara khususnya," kata Kapolri Jenderal Listyo. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi: