Kata Sandiaga Uno Soal Sektor Usaha yang Dibutuhkan Masyarakat Saat Ini
Jumat, 19 Juni 2020 – 20:31 WIB
Di sisi lain, pandemi COVID-19 ini, lanjut dia, juga mengakselerasi industri 4.0 yang lebih banyak mengandalkan digitalisasi yang nantinya mendorong pola belanja konsumen maupun cara kerja pelaku UMKM. (antara/jpnn)