Dijelaskannya, tujuh alat bantuan dari Tanjungpinang dan Bintan itu telah dipasang di Kecamatan Sagulung, Bengkong, Batam Kota, Seibeduk, Batuaji, Sekupang dan Lubukbaja. "Dibutuhkan tujuh lagi alat E-KTP yang diharapkan dari Bintan," imbuhnya.(spt/jpnn)
BATAM - Penduduk Batam yang telah terdata untuk KTP elektronik atau E-KTP hingga Sabtu (7/7) lalu sebanyak 105.896 jiwa dari target 700 ribuan wajib