Kecurangan Seleksi CPNS di Daerah Kian Subur
Rabu, 02 Maret 2011 – 22:52 WIB
Saat itu pemerintah mengambil penyelesaian berupa melakukan pemeriksaan ulang terhadap hasil tes. Hasilnya ada 143 CPNS yang kelulusannya tidak murni dan tidak diproses NIPnya. "Itu salah satu contoh kasus saja. Dalam seleksi CPNS 2010, Kotamobagu tidak ada laporan kecurangan lagi. Karena mereka tahu, betapa mahalnya harga yang harus mereka pertaruhkan akibat tindakan kecurangan itu," tandasnya. (esy/jpnn)