Keji! KKB Tembak Mati Seorang Anak, Begini Kronologisnya
Rabu, 27 Oktober 2021 – 20:29 WIB

Kabid Humas Polda Papua Kombes Pol AM Kamal. Foto: ANTARA /HO-Humas Polda Papua
Pada hari yang sama, lanjut dia, KKB juga sempat melakukan penembakan ke polsek dan koramil Sugapa hingga terjadi baku tembak.
Dikatakan pula bahwa tidak ada korban dari TNI-Polri dalam kontak senjata tersebut.
Bahkan, KKB juga menyerang anggota TNI yang sedang berpatroli.
"Saat ini personel gabungan TNI/Polri melakukan pengamanan untuk mengantisipasi gangguan kamtibmas KKB," kata Kamal. (antara/jpnn)