Kekasih Desak Vladimir Putin Mengundurkan Diri?
Jumat, 06 November 2020 – 17:20 WIB
Staf kepresidenan Rusia telah berulang kali menolak desas-desus tentang kemungkinan mundurnya Putin.
Sementara itu, Putin sendiri rutin merilis foto-foto dirinya yang tampak bugar dan kencang dalam pose sedang berburu, menembak, menunggang kuda, dan bermain hoki es.
Mengenai rancangan undang-undang untuk menjadikan Putin senator seumur hidup, Juru Bicara Kremlin Dmitry Peskor mengatakan bahwa hal itu lumrah di banyak negara. (rdo/jpnn)