Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Kembangkan Bisnis Wisata Phinisi, Adhya Group Mengakuisisi Kamma Sail

Kamis, 24 Agustus 2023 – 22:14 WIB
Kembangkan Bisnis Wisata Phinisi, Adhya Group Mengakuisisi Kamma Sail - JPNN.COM
Penandatangan kerja sama antara Adhya Group dengan Kamma Sail. Foto: dok for jpnn

"Dan Kamma Sail saat ini menjadi yang keenam di dalam pilar bisnis Placemaking & Hospitality Adhya Group," kata dia dalam keterangannya, Kamis (24/8).

Kamma Sail sejauh ini banyak melayani tamu-tamu mancanegara. Sebanyak 70 persen dari Eropa dan 30 persen dari berbagai negara.

"Dengan bergabungnya Kamma Sail dalam ekosistem Adhya Group, dapat mengembangkan segmentasi pasar yang awalnya hanya berfokus pada tamu mancanegara, dan ke depannya juga bisa menarik wisatawan lokal yang ingin berwisata menggunakan Kamma Sail," imbuh Ricky. (rdo/jpnn)


Adhya Group mengakuisisi Kamma Sail yang telah berpengalaman dalam bisnis pariwisata khusus melalui penyediaan kapal Phinisi.

Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News