Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Kemenag Dorong Pemerataan Kualitas Lembaga Pendidikan Islam

Selasa, 24 April 2012 – 19:46 WIB
Kemenag Dorong Pemerataan Kualitas Lembaga Pendidikan Islam - JPNN.COM
"Dulu yang diperhatian pemerintah hanya yang negeri. Sementara, yang swasta hampir tidak pernah terjamah oleh pemerintah. Padahal, banyak sekali anak-anak kita yang bersekolah di sekolah atau madrasah swasta," jelasnya.

Nasaruddin menjamin ke depan kualitas madrasah ataupun perguruan tinggi islam swasta akan sama dengan madrasah dan perguruan tinggi negeri negeri. Apalagi saat ini terbantu dengan adanya anggaran fungsi pendidikan mencapai  20 persen dari APBN.

"Intinya, ke depannya diharapkan kualitas madrasah swasta dan negeri harus setara," imbuhnya.

Untuk diketahui, dari 21.454 Madrasah Ibtidaiyah (MI) ada sekitar  20.000 lembaga atau 95 persen diantaranya berupa MI swasta. Untuk jenjang Madrasah Tsanawiyah (MTs),  dari 9.850 MTs, sebanyak 8.672 lembaga atau 88 persen diantaranya merupakan MTs swasta. Serta dari 3.578 Madrasah Aliyah (MA), ada sekitar  2.977 lembaga atau 83 persen diantaranya berupa MA swasta.

JAKARTA--Kementerian Agama (Kemenag) terus mendorong pemerataan kualitas lembaga pendidikan Islam mulai dari jenjang pendidikan dasar hingga pendidikan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close