Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Kemnaker Matangkan Teknis dan Substansi Presidensi G20 di Bidang Ketenagakerjaan

Jumat, 12 November 2021 – 19:03 WIB
Kemnaker Matangkan Teknis dan Substansi Presidensi G20 di Bidang Ketenagakerjaan - JPNN.COM
Sekjen Kementerian Ketenagakerjaan Anwar Sanusi saat membuka Pertemuan Teknis Tim Presidensi G20 EWG dan Penyusunan Agenda serta Administrative Circular G20 EWG di Jakarta, Jumat (12/11). Foto: Kemnaker

Selain itu, terdapat empat isu prioritas yang menjadi fokus bahasan terkait dengan tema.

Pertama, Sustainable Job Creation towards Changing World of Work (Penciptaan Lapangan Kerja Berkelanjutan menuju Perubahan Dunia Kerja).

Kedua, Inclusive Labour Market and Affirmative Jobs for Persons with Disabilities (Pasar Tenaga Kerja Inklusif dan Pekerjaan Afirmatif untuk Penyandang Disabilitas).

Ketiga, Human Capacity Development for Sustainable Growth of Productivity (Pengembangan Kapasitas Manusia untuk Pertumbuhan Produktivitas yang Berkelanjutan).

Keempat, Adaptive Labour Protection in the Changing World of Work (Perlindungan Tenaga Kerja Adaptif di Dunia Kerja yang Berubah).

Menurut Sekjen Anwar, keempat isu tersebut berkaitan erat dengan tugas seluruh unit teknis Kemnaker.

Untuk itu, ia berharap pelaksaan EWG dan LEMM harus dijadikan sebagai pekerjaan bersama.

Sekjen Anwar menegaskan EWG merupakan bersama yang menjadi tanggungjawab seluruh unit Kemnaker.

Sekjen Anwar menyampaikan persiapan yang terus dimatangkan Kemnaker menyambut pelaksanaan Presidensi G20 Indonesia khususnya di bidang ketenagakerjaan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close