Kenali 4 Penyebab Gigi Berlubang
Kamis, 04 April 2019 – 13:30 WIB
Jika gigi berlubang dibiarkan, apalagi dengan alasan takut dengan dokter gigi, maka lubang akan membesar dan memengaruhi lapisan yang makin dalam. Akibatnya, nyeri yang dirasakan bisa begitu hebat, hingga menjadi infeksi, bahkan bisa sampai kehilangan gigi.
Dengan mengetahui empat penyebab gigi berlubang, Anda kini bisa melakukan langkah-langkah pencegahan.
Demi menjaga kesehatan gigi dan mulut, lakukan pemeriksaan gigi rutin setiap enam bulan sekali. Jadi, jika memang ditemukan lubang pada gigi atau masalah gigi dan mulut lainnya, dokter gigi bisa segera mendeteksi dan menanganinya.(RN/ RVS/klikdokter)