Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Kenangan Capt Sumarwoto Menjadi Test Pilot dalam First Flight N250

Sedih, Pesawat Kebanggaan Itu Kini Mangkrak

Kamis, 27 November 2014 – 13:21 WIB
Kenangan Capt Sumarwoto Menjadi Test Pilot dalam First Flight N250 - JPNN.COM
PILOT PILIHAN: Capt Sumarwoto menunjukkan foto dirinya saat menerbangkan perdana pesawat N250. Foto: Dian Wahyudi/Jawa Pos

Dia menambahkan, saham perusahaan sebesar Fokker yang memproduksi produk sejenis dengan N-250 langsung jatuh ketika pesawat N-250 yang sudah menggunakan teknologi fly-by-wire itu keluar. Bahkan, tidak lama kemudian akhirnya tutup.

”Jadi, mau tidak mau memang harus ada dukungan pemerintah karena dana yang diperlukan (untuk membangunan IPTN/PT DI) memang tidak sedikit,” tandasnya.

Menurut dia, situasi sekarang ini sangat memprihatinkan. Orang-orang IPTN/PT DI berkualitas yang dulu menggawangi produksi N-250 kini telah menyebar ke mana-mana. Banyak yang akhirnya ditampung perusahaan-perusahaan penerbangan besar seperti Airbus atau Boeing.

”Ini kan miris, anak-anak kita yang buat, tapi kita masih harus beli ketika mau menggunakannya,” tandas Sumarwoto. (*/c5/c10/ari)

Pesawat N250 bikinan Industri Pesawat Terbang Nusantara (IPTN) punya arti tersendiri bagi Sumarwoto. Sebab, dialah test pilot yang menerbangkan perdana

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close