Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Kepala BKN Ungkap Kendala Tahapan Rekrutmen CPNS dan PPPK

Kamis, 25 Juli 2019 – 00:07 WIB
Kepala BKN Ungkap Kendala Tahapan Rekrutmen CPNS dan PPPK - JPNN.COM
Tes CPNS. Ilustrasi Foto: JPG/dok.JPNN.com

Dia menambahkan, karena banyak yang belum ajukan, formasi pun belum bisa ditetapkan. Formasi PPPK dan CPNS akan ditetapkan bila seluruh daerah sudah mengusulkan disertai kesanggupan membayar gaji.

BACA JUGA: Honorer K2 Jangan Galau ya, Ini Ada Kabar Gembira

Akan banyak masalah yang timbul bila pusat telah menetapkan formasi, sedangkan daerah kemampuan anggarannya terbatas.

"Bisa ribut-ribut lagi. Sudah tetapkan formasi, digelar tes, dinyatakan lulus. Giliran pemberkasan bingung karena keuangan daerah pas-pasan. Jadi ini harus dicegah, semua harus pasti dan jelas terutama anggaran gajinya," tutupnya. (esy/jpnn)

Masih banyak pemda yang bingung menentukan kebutuhan formasi rekrutmen CPNS dan PPPK alias pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja.

Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close