Ketahui Saat Terbaik Pap Smear untuk Deteksi Dini Kanker Serviks?
Kamis, 09 Mei 2019 – 11:14 WIB
Deteksi dini kanker serviks
Itu dia saat terbaik untuk melakukan pap smear untuk deteksi kanker serviks. Jika Anda sudah berusia 21 tahun, apalagi sudah aktif secara seksual, sebaiknya segera lakukan pap smear secara rutin sebagai deteksi dini kanker serviks atau mungkin untuk mengetahui kelainan lainnya. Jika masih bingung, Anda bisa menanyakannya kepada dokter spesialis kandungan di fasilitas kesehatan terdekat.(RN/RVS/klikdokter)