Kiai dan Kader PKNU Mulai Merapat ke PKB
Jumat, 02 November 2012 – 05:14 WIB
Hadir dalam acara tersebut mantan Ketua PKNU Jateng KH Yazid Mahfudz, Wakil Ketua Dewan Syuro PKNU KH Muchosis Nur, anggota Dewan Syuro KH Abdul Azis, KH Salamun dari Magelang, Ketua PKNU Banyumas Gus Lutfi, Gus Furqon dan Gus Tahal dari Temanggung, Wan Abdurrachman Purworejo, anggota Dewan Syuro PKB KH Zaenal Arifin, dan sejumlah pengurus PKNU dari berbagai daerah serta pengurus PKB Jateng.
Penyatuan PKNU dan PKB itu digagas oleh Ketua DPW PKB Jawa Tengah KH Yusuf Chudlori (Gus Yusuf). Gus Yusuf menjelaskan, melalui forum ini, pihaknya sowan kepada para kiai sepuh untuk ‘nyuwun dawuh’ dan nasihat terkait perkembangan politik ahlusunnah wal jamaah. Selain itu, munculnya paham-paham yang menyerang akidah ahlusunnah wal jamaah menjadi keprihatinan bersama.
JAKARTA - Para kiai sepuh Nahdlatul Ulama tidak akan membiarkan Pemilu 2014 menjadi pemilu perpisahan bagi PKB. Karena itu ulama mendorong agar PKB
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Pilkada
Ulas Putusan MK, Megawati Bicara Sanksi Pidana Bagi ASN & Anggota TNI/Polri yang Tak Netral
Rabu, 20 November 2024 – 20:13 WIB - Pilkada
Yoyok Sukawi Menyambut Kiai Said Aqil di Bandara, Minta Dukungan buat Pilwalkot Semarang
Rabu, 20 November 2024 – 20:11 WIB - Pilkada
Simak, Hasil Penelusuran Bawaslu Presiden Berkampanye di Pilkada Jateng
Rabu, 20 November 2024 – 20:03 WIB - Pilkada
Pemungutan Suara di Daerah Terdampak Erupsi Gunung Lewotobi Sesuai Jadwal
Rabu, 20 November 2024 – 19:59 WIB
BERITA TERPOPULER
- Kriminal
Diduga Dibunuh, IRT di Pekanbaru Ditemukan Tewas, Pelaku Diduga Kuat Orang Dekat
Rabu, 20 November 2024 – 17:49 WIB - Hukum
KPK Pastikan Anwar Sadad Takkan Lolos dari Proses Hukum
Rabu, 20 November 2024 – 15:40 WIB - Pilkada
Survei LSI Denny JA: Duet SEHATI di Makassar Berpotensi Tumbangkan MULIA
Rabu, 20 November 2024 – 16:22 WIB - Olahraga
Adam Alis Mengaku Betah di Persib, Berharap Dipermanenkan
Rabu, 20 November 2024 – 15:00 WIB - Pasar
Harga Minyak Goreng Meroket, Kemendag Akui Ada Kenaikan
Rabu, 20 November 2024 – 15:29 WIB