Kilas Balik Dubai Superseries Finals Tahun Lalu: Tak Ada Gelar Buat Indonesia
Wakil Indonesia: Tommy Sugiarto, gagal lolos ke semifinal, hanya menempati peringkat 4 Grup B.
Tunggal putri
Tai Tzu-Ying (Taiwan) vs Sung Ji-Hyun (Korea) 21-17, 21-12
Wakil Indonesia: Tak ada yang lolos ke Superseries Finals 2014
Ganda putra
Lee Yong Dae/Yoo Yeon Seong (Korea) vs Chai Biao/Hong Wei 19-21, 21-19, 21-16
Wakil Indonesia: Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan, gagal lolos ke semifinal, hanya menempati peringkat 4 Grup A (cedera di pertandingan pertama, WO di pertandingan kedua dan ketiga).
Ganda putri
Misaki Matsutomo/Ayaka Takahashi (Jepang) vs Tian Qing/Zhao Yunlei 21-17, 21-14
Wakil Indonesia: Greysia Polii/Nitya K Maheswari, gagal lolos ke semifinal, hanya menempati peringkat 4 Grup B (cedera di pertandingan pertama, WO di pertandingan kedua dan ketiga)
Ganda campuran
Zhang Nan/Zhao Yunlei (Tiongkok) vs Liu Cheng/Bao Yixin (Tiongkok) 21-15, 21-12