Kinerja Keuangan Cemerlang, Saham BBRI Wajib Dikoleksi
Rabu, 15 November 2023 – 06:24 WIB
Terakhir yakni dari CGS CIMB Sekuritas menyebut momen pemilihan umum atau kuartal IV-2023 akan berdampak pada penyaluran pinjaman di segmen UMKM sebagaimana pada periode pemilu sebelumnya. Dengan kemampuan itu, BBRI diprediksi mempertahankan rasio pembayaran dividen sebesar 80-85 persen dalam lima tahun ke depan.
"Kami tegaskan kembali Add dengan TP berbasis GGM yang tidak berubah sebesar Rp 6.100/saham, berdasarkan 2,7x P/BV FY24F (di atas +1 s.d. rata-rata 10 tahunnya). Katalis potensial lingkungan makro yang lebih baik menyebabkan biaya kredit lebih rendah," papar sekuritas.(jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?