Komentar Mengejutkan Pelatih PSM Soal Pemecatan Robert Alberts dan Javier Roca
Senin, 15 Agustus 2022 – 11:19 WIB

Pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares saat jumpa pers sebelum lawan Rans Nusantara FC. Foto: Dok PSM Makassar
"Sekarang saya terus belajar sedikit demi sedikit untuk memahami sepak bola Indonesia. Ini merupakan negara yang sangat antusias tentang kempetisi, terlihat dari para suporternya," tambah Tavares.
Kini, Tavares tengah berjuang membawa PSM bersaing di AFC Cup 2022 dan Liga 1 2022/23.
Dia berjanji akan bekerja ekstra keras untuk membawa Juku Eja bersaing dengan klub lainnya. (mcr29/jpnn)