Komisi VII DPR Minta Polri Usut Sumber Zirconium PT TIL
Minggu, 18 September 2016 – 21:54 WIB
"Kalau bukan dari lokasi sendiri, dari mana? Apakah C&C, atau tidak?," tanya wakil rakyat dari daerah pemilihan Jawa Barat III itu.
Kepolisian melakukan itu, ujarnya untuk proses penegakkan hukum di bidang lingkungan hidup dan kehutanan serta memastikan pemasukan dana untuk negara serta keamanan.
"Zr di Indonesia selalu tercampur dengan uranium. Makanya ekspor Zr jangan sembarangan. Polri harus memperjelas, berapa part per million (ppm) yang masih diperbolehkan dalam kesepakatan internasional," ujarnya.(fas/jpnn)