Kompol Gadungan Tipu CPNS Rp1 M
Rabu, 01 Mei 2013 – 09:08 WIB
"Tersangka juga mengaku, dalam waktu dekat akan menjadi Kapolres Sergai," beber Heru.
Ditanya soal pengambialihan kasus yang sebelumnya dilaporkan ke Mapolresta Medan, Heru mengatakan, karena Polda Sumut mensinyalir korbannya tersebar di berbagai daerah kabupaten/kota di Sumut.
Karena itu, Heru mengimbau kepada warga yang merasa telah menjadi korban penipuan tersangka yang mengaku bisa meluluskan menjadi PNS untuk segera melapor ke Polda Sumut.