Komunitas Indonesia Mengenang Annette Brennan, Korban Pembunuhan di Melbourne
Ia mengaku kaget saat membacanya.
"Kok bisa ya terjadi seperti itu, kok ya Tuhan izinkan itu terjadi? Saya bertanya tapi saya tidak bisa menjawab itu kenapa, ... ya itu kedaulatan Tuhan sampai itu terjadi, saya tidak tahu itu kenapa."
"Itu tetap satu misteri, dan kita beriman di situ: Tuhan yang selalu membimbing kita, kalau Tuhan sampai izinkan itu terjadi ya itu beyond our understanding sebagai manusia," ujarnya.
Semasa hidupnya, Annette Brennan tercatat pernah bekerja sebagai guru Bahasa Inggris di beberapa kursus bahasa dan pelatihan sejak tahun 2012.
Di tahun 2020, Annette bekerja sebagai tutor online untuk Australian Education Management Group, sebuah perusahaan yang mempromosikan pertukaran budaya dan bahasa antara Australia dan Tiongkok.
Saat lockdown COVID-19 diberlakukan dengan ketat di negara bagian Victoria, Annette sempat menyanyikan sebuah lagu gereja untuk para pekerja medis dan mereka yang kehilangan nyawanya akibat virus corona.
Salah satu baitnya jika diterjemahkan berbunyi demikian:
Aku tak takut, kar'na Kau dekat;