Kontak Tembak TNI dan KSB di Intan Jaya Papua, Satu Tewas
Minggu, 28 Februari 2021 – 21:50 WIB

Prajurit TNI terlibat kontak tembak dengan Kelompok Sipil Bersenjata (KSB) pada Minggu dini hari (28/2/2021) sekitar pukul 00.15 WIT, di Distrik Hitadipa, Kabupaten Intan Jaya, Papua. Ilustrasi. Foto: Puspen TNI
“Ini menambah keyakinan bahwa yang bersangkutan adalah dari KSB, selain tak dikenal warga di lokasi kejadian, tidak mungkin warga yang baik menembaki pergerakan aparat TNI di tengah malam,” pungkas Suriastawa.(fri/jpnn)