KPK Telusuri Uang Hambalang di Kongres PD
Senin, 11 Juni 2012 – 18:32 WIB
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) berupaya memaksimalkan waktu sepekan ini untuk menggeber penyelidikan dugaan korupsi pada proyek sport center Hambalang. Hari ini (11/6), KPK memeriksa mantan Ketua DPC Partai Demokrat (PD) Kabupaten Boalemo, Gorontalo, Ismiyati Saidi, guna menggali dugaan aliran dana dari proyek Hambalang ke Kongres PD di Bandung.
Dipaparkannya, uang yang diterimanya itu memang untuk pemenangan Anas. Ismiyati mengaku mendapat uang dari tim pemenangan (tim sukses) Anas.
Namun Ismiyati mengaku tak tahu soal asal uang. "Dikasih sama timses Anas. Saya gak tau duitnya darimana," katanya. "Untuk pemenangan. Awalnya saya fikir itu untuk uang saku," jelasnya.
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) berupaya memaksimalkan waktu sepekan ini untuk menggeber penyelidikan dugaan korupsi pada proyek sport
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Nasional
Warga Diimbau Waspada, Gunung Lewotobi Kembali Erupsi
Minggu, 24 November 2024 – 14:53 WIB - Humaniora
Ketum Ajak Alumni Pesantren Persis Gaungkan Kolaborasi dan Silaturahmi
Minggu, 24 November 2024 – 14:21 WIB - Humaniora
Aher: Apa yang Sudah Diproduksi Pindad Selama Ini tak Kalah dengan Produk Negara Lain
Minggu, 24 November 2024 – 12:20 WIB - Humaniora
Diikuti 12.300 Pelari, Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar
Minggu, 24 November 2024 – 11:17 WIB
BERITA TERPOPULER
- Pilkada
Periksa Cagub Bengkulu Menjelang Masa Tenang, KPK Disebut Terima Orderan
Minggu, 24 November 2024 – 12:35 WIB - Humaniora
Potensi Besar Kentang Garut Binaan UPLAND untuk Dukung Swasembada Pangan
Minggu, 24 November 2024 – 10:31 WIB - Musik
Makin Populer, Sara Rahayu Sukses Masuk Nominasi Anugerah Dangdut Indonesia 2024
Minggu, 24 November 2024 – 09:09 WIB - Destinasi
Jadwal Bioskop di Bali Minggu (24/11): Denpasar Cineplex – Level 21 XXI Mall, Yuk Gas!
Minggu, 24 November 2024 – 09:14 WIB - Bulutangkis
Final China Masters 2024 Dibuka dengan Dramatis, 93 Menit
Minggu, 24 November 2024 – 14:32 WIB