Kroos Absen Bela Madrid yang Lagi Berburu Gelar Juara
Selasa, 18 Mei 2021 – 15:37 WIB
Madrid dua poin di belakang pemimpin klasemen Atletico, menjelang pertandingan terakhir yang menentukan di kandang melawan tim urutan ketujuh Villarreal Sabtu mendatang.
Baca Juga:
Pada saat yang sama, Atletico akan melakukan perjalanan ke Real Valladolid yang berjuang menghindari degradasi.
Kememangan akan menjamin mahkota liga pertama mereka sejak 2013-14.
Kroos telah menjadi anggota tim utama skuad asuhan Zinedine Zidane musim ini, mencetak tiga gol dalam 42 pertandingan di semua kompetisi.(Antara/jpnn)