Lagi-Lagi Laporkan Angel Lelga ke Polisi, Deolipa Yumara: Saya Merasa Dirugikan
Kamis, 25 Agustus 2022 – 20:37 WIB
Atas alasan itu, dia melaporkan sang aktris ke Polres Metro Jakarta Selatan.
"Itu tidak boleh dilakukan tanpa sepengetahuan berbagai pihak. Ini lancang dan saya dirugikan secara pribadi," kata Deolipa Yumara.
"Kerugian moral dan moril, nama baik saya," tambahnya.