Lapangan Kurang Ideal, Akselerasi Pemain Terpengaruh
Kamis, 31 Mei 2018 – 04:15 WIB
“Yang paling penting materi latihan bisa terserap. Karena memang kami juga paham di Balikpapan susah mencari lapangan untuk latihan,” kata pemuda 22 tahun ini.
Sementara itu pemain senior Persiba, Siswanto juga sependapat dengan Fajar. Namun dia tak ingin kondisi itu jadi penghalang untuk tetap maksimal dalam berlatih.
“Kondisi apapun kami harus tetap maksimal dalam latihan,” tegas Siswanto. (*/hul/is/k18)