Lawan Stunting, Garut Gunakan Bubuk Daun Kelor HaloPuan
Sabtu, 11 Juni 2022 – 21:15 WIB
Dampak dari Gerakan Melawan Stunting ini sudah dirasakan di sejumlah tempat. Antara lain, menurut Yudha, Pemkab Garut telah menjadikan bubuk daun kelor sebagai salah satu item dalam Paket Makanan Tambahan yang akan diberikan di posyandu.
"Kelor ini sudah diakui sebagai superpangan karena kandungan gizinya sangat tinggi," pungkasnya. (esy/jpnn)