Lindungi Santri, Kemenag Susun Protokol Kesehatan Pesantren
Minggu, 31 Mei 2020 – 17:07 WIB
“Makanan bergizi akan memunculkan imunitas dalam tubuh yang berfungsi melawan virus,” terangnya.
Protokol kesehatan ini dalam waktu dekat menurut Imam Safe’i akan segera disosialisasikan ke seluruh pesantren di Indonesia. “Inilah saatnya kita membantu pesantren,” pungkasnya. (esy/jpnn)