Lombok Optimis Saingi Pesona Bali
Kamis, 22 Juli 2010 – 02:18 WIB
"Kami akan memberikan kemudahan dalam berinvestasi," tegasnnya.
Sementara itu Kepala Dinas Pariwisata dan Budaya NTB L Gita Aryadi menambahkan, selain promosi kesiapan masyarakat dan pelaku wisata daerah terus ditingkatkan. Pihaknya sendiri kini terus mematangkan rencana pengembangan atraksi-atraksi wisata baru berbasis kemasyarakatan di NTB. Diantaranya wisata budidaya Mutiara yang kini menjadi trademark baru pariwisata daerah.
"Telah kita rancang, para pelaku usaha budi daya Mutiara kini telah siap menjadi tuan rumah bagi kunjungan wisata, demikian halnya para travel agent telah siap menjual wisata marine culture itu," imbuhnya.