Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Luar Biasa, Ini Lho 5 Manfaat Sehat Bunga Melati

Selasa, 16 Maret 2021 – 07:11 WIB
Luar Biasa, Ini Lho 5 Manfaat Sehat Bunga Melati - JPNN.COM
Ilustrasi stress. Foto: Dokumen JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - BUNGA melati telah digunakan sejak dahulu kala untuk penyembuhan.

Minyak esensial melati telah digunakan di banyak bagian Asia sebagai obat alami untuk depresi, kecemasan, stres dan insomnia selama ribuan tahun.

Berikut ini beberapa manfaat bunga melati untuk kesehatan, seperti dilansir laman Genpi.co.

1. Mengurangi stres

Wangi bunga melati bisa digunakan sebagai bahan aromaterapi untuk membantu melepaskan ketegangan di otot dan mengurangi stres.

Tak hanya itu, wangi bunga melati juga bisa membangkitkan emosi positif dan memberikan rasa tenang.

2. Mengencangkan kulit

Minyak esensial dari bunga melati bisa digunakan sebagai perawatan kulit.

Ada beberapa manfaat tidak terduga bunga melati untuk kesehatan tubuh seperti mengurangi stres.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News