Lupa Membaca Bismillah Saat Makan? Ucapkan Kalimat Ini
Selasa, 23 Agustus 2022 – 15:09 WIB

Saat makan tetapi lupa membaca Bismillah, ucapkan kalimat ini. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
Hadis di atas menjadi dalil bahwa ketika seseorang lupa membaca bismillah di awal makan dan baru teringat di tengah-tengah makan, maka ucapkanlah bismillah awwalahu wa akhirahu atau bismillah fii awwalihi wa akhirihi.(jpnn)