Madrid tak Tambah Amunisi
Senin, 07 November 2011 – 14:55 WIB
BURSA transfer musim dingin di Eropa baru dibuka Januari tahun depan. Namun, Real Madrid telah menutup pintu lebih dulu. Itu mengacu pernyataan entrenador Real Jose Mourinho bahwa timnya tidak membutuhkan amunisi baru. Mourinho mengatakan, dia sudah sangat senang dengan skuad Los Blancos (sebutan Real) saat ini. Dari 24 pemain di skuad utama, semuanya telah memenuhi kebutuhan di setiap posisi. "Baik sayap, penyerang, atau pemain belakang kami sudah tercukupi. Kami memiliki banyak alternatif," ujar Mourinho seperti dilansir di situs resmi klub.
"Kami juga tidak kehilangan beberapa pemain karena cedera panjang seperti musim lalu," imbuhnya.
Mourinho lalu menyebut Nuri Sahin tak ubahnya pemain baru bagi Real. Setelah bergelut dengan cedera lutut sejak didatangkan dari Borussia Dortmund di awal musim ini, Sahin baru memainkan debut tadi malam. Gelandang internasional Turki itu masuk sebagai pengganti Sami Khedira pada menit ke-66.
BURSA transfer musim dingin di Eropa baru dibuka Januari tahun depan. Namun, Real Madrid telah menutup pintu lebih dulu. Itu mengacu pernyataan entrenador
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Sepak Bola
Resmi, Patrick Kluivert Pelatih Baru Timnas Indonesia
Rabu, 08 Januari 2025 – 16:24 WIB - Liga Indonesia
Jadi Penyelamat Persib saat Jumpa Bali United, Gustavo Franca Pilih Membumi
Rabu, 08 Januari 2025 – 15:25 WIB - Sepak Bola
Berapa Kompensasi yang Didapat Shin Tae Yong Seusai Dipecat PSSI?
Rabu, 08 Januari 2025 – 12:07 WIB - Liga Indonesia
Bursa Transfer Liga 1: Persib Datangkan Penggawa Timnas Curacao Gervane Kastaneer
Rabu, 08 Januari 2025 – 11:45 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
1,7 Juta Honorer Database BKN Dipastikan Dapat NIP PPPK & Paruh Waktu, Masih Berlaku?
Rabu, 08 Januari 2025 – 15:49 WIB - Pendidikan
Banyak R3 Tidak Lulus Seleksi PPPK Guru Tahap 1, Bagaimana Honorer Database Bisa Tuntas
Rabu, 08 Januari 2025 – 13:39 WIB - Humaniora
Kepala BKN Berharap Masalah Fatal Ini Jangan Terulang di PPPK 2024 Tahap 2
Rabu, 08 Januari 2025 – 16:59 WIB - Kriminal
Menpar Geram Kasus Rudapaksa Turis China di Bali, Minta Polisi Segera Tangkap Pelaku
Rabu, 08 Januari 2025 – 14:33 WIB - Humaniora
Mendagri Mewanti-wanti Jangan Sampai Seleksi PPPK 2024 Bikin Gaduh
Rabu, 08 Januari 2025 – 16:41 WIB