Mahasiswa Bisa Jadi Pengusaha Muda, Harus Mahir di Ekonomi Digital

Kurikulum yang diperoleh untuk menjadi entrepreneur yang handal sangat lengkap. Mulai dari materi dasar tentang kepemimpinan, hingga manajemen pemasaran terutama tentang perilaku konsumen yang penting dimiliki oleh para calon pengusaha muda.
Para peserta juga berkesempatan menghadiri workshop bersama praktisi profesional, yang mendukung terbukanya kesempatan berjejaring yang semakin luas.
Untuk pengusaha muda yang mau menggali dan menambah kompetensi diri dengan lebih baik lagi, Program WM Entre ini sudah bisa diakses untuk masa perkuliahan mulai April 2022 mendatang.
Pastikan Anda ikut memanfaatkan kesempatan untuk mewujudkan mimpi menjadi pengusaha muda yang inovatif berkelas dunia ini.
Ayo kuliah di PPM SoM dan bergabung bersama para calon entrepreneur muda yang luar biasa. Pendaftaran bisa diakses melalui situs ppmschool.ac.id atau kunjungi akun instagram @ppmschool untuk informasi terbaru. (flo/jpnn)