Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Malam Ini Banjir Rusak Warung, Rendam Rumah dan Fasilitas Umum di Sukabumi

Selasa, 09 November 2021 – 23:29 WIB
Malam Ini Banjir Rusak Warung, Rendam Rumah dan Fasilitas Umum di Sukabumi - JPNN.COM
Relawan PMI Kabupaten Sukabumi bergotong royong bersama warga Jalan Cagak, Gank Maloyot Pesantren, Desa Cibatu, Kecamatan Cisaat, Kabupaten Sukabumi, Jabar, untuk memperbaiki saluran air yang tersumbat pada kejadian banjir yang merendam beberapa rumah warga, Selasa, (9/11). Foto: ANTARA/Aditya Rohman

Sementara, banjir air hujan yang merendam Jalur Lingkar Selatan dan Terminal Tipe A, Kelurahan Kota Sukabumi diduga akibat drainase yang kurang berfungsi ditambah banyaknya sampah plastik yang dibuang sembarang oleh oknum tidak bertanggung jawab.

Tidak hanya itu, rumah warga yang berada di belakang terminal pun ikut terendam banjir dengan ketinggian kurang lebih 30 cm bahkan di beberapa titik ketinggian air mencapai 50 cm.

"Hingga malam hari, kami masih bersiaga dan menurunkan kendaraan taktis dan perahu karet untuk membantu evakuasi antisipasi adanya warga yang terjebak banjir," kata Staff Pelayanan PMI Kota Sukabumi Dinar Muhamad. (antara/jpnn)

Hujan deras yang mengguyur beberapa daerah di Kota dan Kabupaten Sukabumi sejak Selasa siang hingga malam memicu terjadinya banjir.

Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close